Belajar Langsung di Dunia Penyiaran: Mahasiswa Broadcasting dan Advertising Trisakti Multimedia Kunjungi SCTV!
Jakarta, Indonesia — Mahasiswa Program Studi Desain Komunikasi Visual (DKV) jurusan Multimedia Broadcasting dan Graphic Advertising dari Trisakti School of Multimedia melaksanakan kegiatan Kunjungan Industri ke PT. Surya Citra Televisi (SCTV) yang berlokasi di Gedung Surya Citra Media, Jakarta pada hari Rabu, 15 Oktober 2025. Kegiatan ini diikuti oleh mahasiswa […]
Perkuat Pembelajaran Berbasis Industri : Mahasiswa Teknologi Grafika Trisakti Multimedia Kunjungi PT. Printindo Utama dan PT. Cipta Multi Buana
Tangerang, Banten — Mahasiswa Program Studi Teknologi Grafika, Trisakti School of Multimedia telah melaksanakan kegiatan Kunjungan Industri ke PT. Printindo Utama dan PT. Cipta Multi Buana pada hari Kamis, 9 Oktober 2025. Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk nyata implementasi pembelajaran berbasis industri yang bertujuan untuk memperluas wawasan dan pemahaman […]
